Dirresnarkoba Polda Sulsel Deklarasi Kampung Tangguh Bersinar di Makassar

Kombes Pol Dodi Rahmawan
Sumber :
  • Sulawesi.Viva.co.id

Sulawesi.Viva.co.id - Dirresnarkoba Polda Sulawesi Selatan, Kombes Pol Dodi Rahmawan kembali mendeklarasikan Kampung Tangguh Bersinar di Sulawesi Selatan.

Kawanan geng motor serang dan rusak rumah polisi

Kali ini, deklarasi kampung tangguh bersinar berlansung di Area Pekuburan Umum Beroanging, Kampung Suangga Kelurahan Suangga, Kecamatan Tallo, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.Sabtu (8/7/23).

Selain dihadiri Jajaran Ditresnarkoba Polda Sulsel, deklaras ini juga dihadiri oleh BNNP Sulsel, Kapolrestabes Makassar, Tim konselor Balai Rehabilitasi Badokka Kota Makassar, Tripika Kecamatan Tallo, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama Kelurahan Suangga.

Film Rantemario bertarung dalam 24 Festival Film Internasional

Tamu undangan deklarasi kampung tangguh bersinar

Photo :
  • Sulawesi.Viva.co.id

Kata Dirresnarkoba Polda Sulsel, Kombes Pol Dodi Rahmawan, Deklarasi Kampung Tangguh Bersinar ini Merupakan program Ditresnarkoba Polda Sulsel dalam upaya pencegahan dan peredaran Narkoba di Sulawesi Selatan.

Lurah Barombong Himbau Masyarakat Agar Tidak Berenang di Pantai Barombong, begini Alasannya

"Keberadaan Kampung Tangguh Bersinar ini sebagai wujud kepedulian kami dalam mencegah peredaran dan penyalahgunaan narkoba di Sulawesi Selatan dalam menjaga generasi muda kita."Jelas Kombes Pol Dodi Rahmawan. Saat di konfirmasi. Minggu (9/7/23).

"Pencegahan peredaran narkoba, pemahaman bahaya narkoba dan membangun kesadaran masyarakat khususnya bagi korban ketergantungan narkoba ( pengguna ) untuk mendapat pelayanan rehabilitasi serta mengajak peran masyarakat dalam memerangi narkoba (war on drugs)"Sambungnya.

Halaman Selanjutnya
img_title