Masih Membandel, Satpol-PP Jeneponto Tertibkan Pelapak Nakal di Jalan Trans Sulawesi

Petugas Satpol-PP Kabupaten Jeneponto Sulsel teritibkan pelapak nakal
Sumber :
  • Sulawesi.viva.co.id

SULAWESI.VIVA.CO.ID -- Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan melakukan penertiban dan penataan terhadap lapak liar

Xplore Butta Turatea 2025: Semarak Off-road dan Eksplorasi Alam di Jeneponto

Penertiban ini dilakukan langsung oleh tim gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) dan Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Jeneponto. 

"Langkah ini diambil setelah adanya aduan masyarakat terkait gangguan terhadap estetika kota dan kenyamanan arus lalu lintas akibat keberadaan lapak-lapak di lokasi," kata Kasat Pol PP Jeneponto, Saharuddin.

Motor Dicuri saat Pemiliknya Salat, Pelaku Ditangkap Tim Jatanras Polres Gowa di Jeneponto

Saharudin bilang, langkah ini merupakan upaya penataan ruang kota dan menjaga estetika, serta menjaga ketertiban umum terhadap warga. 

Penertiban ini berlangsung di depan area Taman Makam Pahlawan (TMP) dan sepanjang Jl Pahlawan, Kecamatan Binamu, dan di depan Pasar Sentral Karisa Jeneponto. 

Merasa Dipermalukan Soal 'Uang Panai' Rumah Panggung di Jeneponto Diserang dan Dirusak

Petugas Satpol-PP Kabupaten Jeneponto Sulsel teritibkan pelapak nakal

Photo :
  • Sulawesi.viva.co.id

Selain hal itu, penertiban inj bagian dari penegakan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2018, tentang Penyelenggaraan dan Ketertiban Umum.

Halaman Selanjutnya
img_title