Seorang Pendaki Gunung Bawakaraeng Dilaporkan Hilang

Personel Basarnas Sulsel
Sumber :
  • Istimewa

Sulawesi.viva.co.id - Seorang pendaki bernama Nhiel (38) dilaporkan tersesat dan hilang saat mendaki Gunung Bawakaraeng, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan. 

Perjuangan Keluarga Nurhikma: Remaja 14 Tahun Menderita Jantung Bocor Menanti Keajaiban Ramadhan

Anggota tim PKD Pecinta Alam se-Sulsel itu kabarnya sempat mengikuti kegiatan perayaan 17 Agustus 2022 sebelum dinyatakan hilang. Bahkan, rombongan pendaki lain disebut sempat bertemu Nhiel di antara jalur Pos 8 dan Pos 7.

"Informasi yang diterima bahwa ada rombongan pendaki lain yang turun dari Pos 10 pada Rabu, 17 Agustus 2022, sempat ketemu dia. Namun, dia tetap fokus untuk naik, dan rencana baru turun pada Kamis, 18 Agustus 2022," kata Kepala Kantor Basarnas Sulsel, Djunaidi, Jumat, 19 Agustus 2022.

Eksekusi Dua Unit Rumah Semi Permanen di Gowa Ricuh, Pemilik Mengamuk hingga Pingsan

Dia mengatakan, operasi pencarian Nhiel telah dilakukan Kamis malam tadi.

 

Tim SAR Temukan 13 Warga yang Mendaki di Gunung Pangrango Lewat Jalur Ilegal

Djunaidi menyebut. sebanyak 2 Search and Rescue Unit (SRU) telah dikerahkan mencari korban. 

 

Halaman Selanjutnya
img_title