Relawan Orang Muda Ganjar Gelar Bazar Pasar Murah di Galung Maloang Pare-Pare

Relawan OMG Menggelar Bazar Pasar Murah di Pare-Pare
Sumber :
  • Sulawesi.Viva.co.id

 

"Kami mempersiapkan berbagai macam kebutuhan pokok yang akan dijualkan dengan harga lebih terjangkau kepada masyarakat," ungkap Rais Auliya.

 

Bazas Pasar Murah Ganjar Diserbu Warga Kelurahan Galung Maloang

Photo :
  • Sulawesi.Viva.co.id

 

Dia menambahkan kegiatan yang juga sebagai sosialisasi sosok Ganjar Pranowo itu mendapatkan respons positif dari para warga.