Gerakan Passeddingeng Ganjar di Bone Ajari Warga Cara Membuat Kerajinan Tangan Dari Daun Lontar
Selasa, 27 Juni 2023 - 12:08 WIB
Sumber :
- Sulawesi.Viva.co.id
Daeng Bella berharap dengan adanya pelatihan kerajinan tangan dari daun lontar tersebut para ibu-ibu di desa tersebut bisa meningkatkan nilai perekonomian.
“Harapan pasca pelatihan ini ibu-ibu lebih terampil dan bisa membuat kerajinan tangan yang bisa bernilai ekonomis agar perekonomian mereka bisa meningkat,” Harap Daeng Bella.
Pelatihan yang dibuat oleh relawan Ganjar Pranowo ini mendapatkan respons yang baik dari masyarakat setempat. Peserta oelatihan sangat antusias dan aktif saat mengikuti pelatihan pembuatan kerajinan tangan dari daun lontar.
“Mereka menyambut dengan antusias dengan terbuka kegiatan yang kami lakukan terkait dengan pelatihan ini,” ungkapnya.