FPPKL Bekerjasama Disperindag Gowa Gelar Pasar Murah, Gas Elpiji dan Beras Paling di Incar Warga

Warga Serbu Pasar Murah Yang Berlansung di Kantor Desa Bontoala
Sumber :
  • Sulawesi.Viva.co.id

Senada yang dikatakan Suriati. Dia sangat bersyukur dengan adanya pasar murah ini, Apalagi di tengah langkahnya gas elpiji 3 kg.

Menolak Rujuk Menjadi Motif Suami Bunuh Mantan Istrinya, Polres Gowa : Pelaku berhasil Kami Tangkap

"Alhamdulillah ada pasar murah. Saya beli gas karena kan langkah gas. Saya beli gas elpiji 3 kg di sini harganya Rp 18 500, biasanya saya beli di warung itu mulai dari 20-35 ribu rupiah per tabungnya." Sebutnya.

Tidak hanya tabung Gas elpiji 3 Kg, harga sembako yang di sediakan juga dinilai sangat murah.

Irt di Gowa Ditemukan Tewas Diatas Sepeda Motor, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya Sendiri

"Mulai dari Beras, minyak goreng, gula pasir hingga terigu, semua harganya murah, sesuai harga eceran tertinggi."tutupnya.

Camat Pallangga Sachrial AP yang juga Plt Kepala Desa Bontoala ikut membuka gelaran pasar murah tersebut.

Guru Besar Unhas dan UIN Alauddin Makassar,Tanggapi Gugatan Hukum Pejabat Provinsi Terhadap media

Ia mengucapan terima kasih atas kolaborasi pengurus FPPKL Gowa dan Dinas Perdagangan dan Perindustrian yang sangat membantu warganya.

"Alhamdulillah dengan adanya pasar murah ini dapat membantu meringankan beban masyarakat untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari," katanya. 

Halaman Selanjutnya
img_title