Dugaan Perdagangan Anak, Polres Pinrang Dalami Peran R dan Istrinya
Minggu, 7 Agustus 2022 - 11:00 WIB

Sumber :
- Istimewa
Sebelumnya, personel Satuan Reskrim dan Intelkam Polres Pinrang menangkap dua orang wanita di terminal bayangan Desa Pajalele, Kecamatan Lembang, Kabupaten Pinrang, saat keduanya hendak membawa balita tersebut ke Makassar, dan diduga akan dijual.
Setelah Polisi melakukan pengembangan, ditemukan empat balita asal Malaysia yang ditampung di rumah R.
Laporan: Rusli Djafaar/ Tim Tv One